Saturday, September 24, 2016

CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING GATEWAY

Selamat datang di blog ali-mahdali.blogstpot.com, kali ini penulis memposting artikel yang berjudul CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING GATEWAY yang mana artikel ini dapat kalian akses melalui alamat : https://ali-mahdali.blogspot.com/2016/09/cepat-mahir-mikrotik-os-520-setting.html,
tanpa basa-basi yuk disimak artikelnya dibawah ini. Selamat membaca


Gateway merupakan alamat Node/ router yang memiliki layanan. Artinya gateway digunakan sebagai sebuah gerbang menuju jaringan lain, dalam artian jika anda ingin terhubung pada jaringan lain, atau anda ingin terhubung kesebuah jaringan yang akan anda gunakan layanannya, makan anda harus menyetakan IP gateway sebagai ID untuk masuk ke jaringan tersebut.
clip_image001
Jika anda sudah dapat memahami konsep diatas, lanjutkan ke tutorial dibawah ini.
Pada tutorial kali ini, abang akan jelaskan cara setting Gateway, dimana Gateway ini sangat dibutuhkan untuk konfigurasi fitur selanjutnya.
Mari kita mulai mengkonfigurasi Gateway router kita. Tahap pertama, anda harus mempersiapkan:
  1. Router OS
    Bisa menggunakan Router Board(Membeli), atau juga karena hanya digunakan untuk latihan, anda dapat langsung mendownload dari web resmi mikrotik
  2. Aplikasi WinBox
  3. Jika anda menggunakan Router Board, maka anda harus menyediakan
    Kabel UTP-Straigh
    Kabel Power
  4. Laptop dengan OS minimal XP
Selanjutnya, jika anda sudah mempersiapkan kebutuhan diatas, mulailah melakukan tutorial ini.
  1. Tancapkan Kabel Power Mikrotik ke Listrik
  2. Tancapkan Kabel UTP Ke Router dan Ke Laptop
  3. Nyalakan Mikrotik dan Laptop
  4. Jika Laptop sudah Siap, Buka aplikasi winbox (Jika Belum Faham, buka tutorial : CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING IP)
  5. Syarat dari tutorial ini, anda harus sudah bisa melakukan konfigurasi IP Address Pada Mikritik, jika belum, klik tutorial: CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING IP
  6. Selanjutnya, klik menu IP-> Routers
    clip_image003
  7. Pada tampilan Routers List, klik Tab Routers -> Add
    clip_image005
  8. Kemudian isi address dengan alamat router yang memiliki layanan
    clip_image007
  9. Selanjutnya, klik tombol Apply -> OK, maka akan bertambah list gateway baru seperti gambar dibawah iniclip_image009
  10. Setelah langkah diatas selesai, tutup Routers list
    clip_image011
Sekian cara setting Gateway pada Router Microtik, Jangan Lupa Share Ya…

Sebelum melanjutkan membaca artikel ini, berikut adalah artikel yang berkaitan dengan judul artikel CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING GATEWAY :
ok, silahkan lanjut membaca.

Terimakasih atas kunjungan Anda dan Karena telah sudi membaca artikel yang berjudul CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING GATEWAY.Tak Lengkap Rasanya Jika Kunjungan Anda di Blog ini Tanpa Meninggalkan Komentar, untuk Itu Silahkan Berikan Kritik dan saran Pada Kotak Komentar di bawah. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel CEPAT MAHIR MIKROTIK OS 5.20 : SETTING GATEWAY ini jika memang bermanfaat bagi anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya. Terima Kasih, Happy Blogging :)


EmoticonEmoticon